Kamis, 06 Oktober 2011
Cara Daftar Free Domain Cu.Cc
Beberapa bulan yang lalu berita yang sangat mengejutkan bagi para blogger pengguna jasa Free Domain .co.cc.
Banyak para blogger yang dirugikan akibat kejadian tsb, serta tidak sedikit yang hilang traffick/pengunjungnya.
Tapi ada kabar gembira nih, bagi yang pengen Blogspot nya jadi lebih singkat, karena sudah bisa lagi menggunakan Cu.Cc. (apa mungkin ini kembarannya Co.Cc yang tempo hari yah?? hahaha)
Disana penggunaan nya juga tidak jauh beda dengan Co.Cc dari cara daftar sampai cara mengubah suatu domain.
Berikut Cara Daftar Domain .cu.cc :
1). Buka Www.Cu.Cc atau Www.Registry.Cu.Cc.
2). Masukkan(tulis) nama Domain yang anda inginkan pada kolom yang telah disediakan, lalu klik Check availability.
3). Selanjutnya, pada domain option silakan pilih register 2 years, kemudian Checkout.
4). Lalu anda akan dibawa pada halaman berikutnya untuk mengisi formulir pendaftaran. isikan yang mudah anda ingat tentunya.
Apabila semua sudah anda isi, pasti nya tidak ada kolom yang kosong. Lalu klik Create Account.
5). Lalu anda akan dibawa pada halaman berikutnya untuk proses Verification.
Buka inbox email anda tadi yang digunakan saat regestrasi, catat code verification di imail anda, lalu masukan code verificationnya pada box yang telah di sediakan.
Jika sudah, klik Verify Action Key
6). Selesai, maka anda telah melakukan regestrasi hingga tahat Finish Registration.
Disini tidak saya sediakan gambarnya, karena mengingat prosesnya persis seperti Domain Co.Cc.
Domain Cu.Cc masih lagi hangat-hangat nya, jadi sangat cocok jika dapat melakukan lebih awal, karena nama domain yang inginkan mungkin saja masih terdia untuk di daftarkan.
Semoga kehadiran Cu.Cc dapat mengobati luka lara hati anda yang pernah di tinggal oleh mendiang Co.Cc. hehehe
Tags :
#blogger
Related : Cara Daftar Free Domain Cu.Cc
Template Seo Friendly Bamz StyleMasih senang rasanya mengeluti template-template hasil editan para Blogger yang di desain sebagai Template SEOKarena dengan template ini tampilan blog lebih disenangi pe ...
TEMPLATE GOOGLE+ (plus) UNTUK BLOGGERBlakangan ini lagi santernya tentang Google+ (plus), yang kata nya kehadiran Google+ (plus) ini akan melengserkan ketenaran Facebook, apakah ini akan nyata???Tampilan al ...
Download Template Blogger Super SEO 3 Kolom TerbaikBicara tentang SEO Friendly bagi para Blogger sudah barang pasti utama yang harus diperhatikan yaitu Template/Themea yang berperan penting dalam hal SEO.Sebenarnya artik ...
Download Gambar Google+ (plus) All SizeGoogle+ makin maju saja, user nya pun begitu meningkat pesat, tapi sayang nya Google+ tidak dapat di akses via Ponsel sehingga pupularitas nya pun terbatas bagi pengguna ...
Memasang Domain Circle Di Blog Untuk SEO FriendlyDomain Circle sangat cocok bagi penggemar SEO. Ada begitu banyak kelebihan yang di dapat dari memasang Domain Circle ini.Tapi sebelum nya mari lebih dulu kita mengenal a ...
Next
« Prev Post
« Prev Post
Previous
Trik Mudah Mengetahui Nomor Sim Card
Trik Mudah Mengetahui Nomor Sim Card
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.